Kementan Berikan Bantuan Sarana dan Prasarana Imbas Badai El Nino di Lombok Barat

  • 11 bulan yang lalu
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika atau BMKG memprediksi wilayah Indonesia akan menyatakan fenomena El Nino ditahun 2023. Dampak yang ditimbulkan tentu akan sangat terasa bagi para petani. Premis bahwa tanaman pertanian membutuhkan air yang cukup agar pertumbuhan dan produksi bisa optimal adalah momok bagi para petani.

Kementrian Pertanian atau Kementan melalui Direktorat Jendral Prasarana dan Sarana Pertanian langsung bertindak cepat. Sejumlah upaya dilakukan di sektor pertanian ini untuk mengurangi potensi dampak kekeringan. Salah satunya dengan memberikan sarana dan prasarana produksi, dan juga alat mesin pertanian atau Alsintan, simak video lengkapnya!

#Kementan #Pertanian #LombokBarat

===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom