Belasan Kapal Nelayan di Pelabuhan Pelindo Tegal Ludes Terbakar

  • tahun lalu
Kebakaran terjadi di Pelabuhan PT Pelindo, Kota Tegal, Jawa Tengah, Sabtu (29/1/2022) pagi. Api kebakaran dengan cepat melalap 13 kapal nelayan karena terbuat dari bahan yang mudah terbakar.  Sumber : https://video.sindonws.com/play/42921/belasan-kapal-nelayan-di-pelabuhan-pelindo-tegal-ludes-terbakar

Dianjurkan