Sejarah Pulau Pasir, Warisan Inggris untuk Australia

  • 2 tahun yang lalu
Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia memastikan Australia memang benar pemilik Pulau Pasir. Direktur Jenderal Asia Pasifik dan Afrika Kemenlu Abdul Kadir Jaelani menyebut hal itu dalam akun Twitter-nya @akjailani, Senin (24/10).

“Menurut hukum internasional, wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia sebatas wilayah bekas Hindia Belanda,” cuitnya. Pulau Pasir tidak pernah termasuk dalam administrasi Hindia Belanda, maka tidak masuk wilayah RI.

Pulau pasir yang bernama Ashmore and Cartier Island masuk dalam wilayah Negara Bagian Australia Barat pada 1942. Seperti apa sejarah pulau ini? Simak dalam video berikut.

Dianjurkan