1. Belajarlah mengucap syukur dari hal hal baik di hidupmu dan belajarlah menjadi pribadi yang kuat dengan hal hal buruk di hidupmu. 2.Hiduplah kamu seperti akan mati besok dan berbahagialah seperti kamu akan hidup selamanya. 3.Harus selalu konsisten dalam menekuni suatu disiplin ilmu yang anda pelajari karena dengan konsisten Anda bisa seperti saya.
Be the first to comment