Bikin Pembonceng Terancam Lumpuh, Aksi Pemotor Ugal-ugalan Bikin Publik Geram

  • 2 years ago
Aksi pemotor yang viral satu ini sukses bikin warganet geleng-geleng kepala. Betapa tidak, saat sedang memboncengkan seorang perempuan yang tampak masih dalam usia remaja, pemotor ini nekat asal betot gas dan bikin pemboncengnya jatuh.
Aksi tersebut terkuak melalui unggahan akun Instagram @/memomedsos, Minggu (24/4/2022)
 
 
Kontributor: Sauqi Azam

Recommended