Baru Diungkap, Kisah Adjie Massaid Ogah Disaingi Ari Wibowo

  • 3 tahun yang lalu
Mengawali karier sebagai model, ternyata Ari Wibowo menyimpan kenangan tersendiri dengan almarhum Adjie Massaid. Keduanya pernah tampil di fashion show dan mengalami panggung rubuh.

"Kami lagi show di Surabaya, terus yang nonton pada dorong-dorong. (panggung) fashion show sampai ambruk," kata Ari Wibowo ditemui di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (22/4/2021).

Link Terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2021/04/22/204317/baru-diungkap-kisah-adjie-massaid-ogah-disaingi-ari-wibowo

Saksi atas kejadian ini adalah sahabat Ari Wibowo, Lianto Wongso. Sang desainer menceritakan peristiwa antara 1995 atau 1996 yang ternyata baru diketahui Ari Wibowo.



#AriWibowo #AdjieMassaid

Video Editor: Dewi Yuliantini

=====================
Homepage: https://www.suara.com​
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom​
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/​
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan