Usai Ditangkap, Millendaru Pesan Jauhi Narkoba dan Tempat Hiburan Malam

  • 3 tahun yang lalu
Selebgram Millen Cyrus harus kembali berhadapan dengan pihak kepolisian. Pasalnya, Millen dinyatakan positif mengonsumsi narkotika berdasarkan hasil dari tes urin pada Minggu (28/2/2021) dini hari.

Tes urin tersebut digelar Dit Resnarkoba Polda Metro Jaya saat melakukan razia protokol kesehatan di Bar Brotherhood, Gunawarman, Jakarta Selatan.

#MillenCyrus

Video Editor : Suciati

=====================
Homepage: https://www.suara.com​
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom​
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/​
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Dianjurkan