KAMPUNG ADAT SUMBA NTT INDONESIA

  • 4 tahun yang lalu
Kampung Adat Sumba NTT, Indonesia.
Proses pembuatan rumah adat sumba bisa menghabiskan biaya yang sangat mahal. "Follow Me"

kampung adat indonesia ini memiliki 3 tingkat yaitu :

- Tingkat 1 diperuntukan untuk hewan, seperti kuda sumba atau
sandalwood, kerbau sumba maupun babi dan ayam

- Tingkat 2 diperuntukan untuk manusia serta segala aktivitas

- Tingkat 3 diperuntukan untuk barang barang sakral atau keramat
marapu dan juga tempat Makanan jangka panjang

Berikut beberapa Rumah Adat Sumba, Nusa Tenggara Timur.

- kampung adat ratenggaro, Sumba Barat Daya
- kampung adat praijing, Sumba Barat
- kampung adat tarung
- kampung adat kambajawa, Sumba Tengah
- kampung adat pasunga
- kampung adat rende, Sumba Timur
- Kampung adat atau kampung raja prailiu



#sumba #kampung #praijing #ntt

Dianjurkan