Merapi Erupsi, Sejumlah Wilayah Diselimuti Hujan Abu

  • 4 tahun yang lalu
Daerah terdampak hujan abu vulkanis akibat erupsi Gunung Merapi pada Selasa (3/03/2020), terus meluas. Hujan abu vulkanis bahkan telah sampai ke Kabupaten Sukoharjo dan Kota Solo. Saat ini, BPBD setempat membagikan enam ribu masker untuk lima kecamatan terdampak.
Merapi Erupsi, Sejumlah Wilayah Diselimuti Hujan Abu