Yang Akan Terjadi jika Kamu Terbang selama 1 Tahun Penuh

  • 4 years ago
Bagaimana jika ada seorang konglomerat menawarkan diri akan membayarkan seluruh biaya perjalananmu? Tapi dengan satu syarat: kamu harus terbang terlebih dulu selama satu tahun, tanpa henti. Apa kamu akan mengiyakan? Kalau kamu menerimanya, akan seperti apa ya penerbangannya? (Mendengar bayi menangis sepanjang tahun di belakangmu? Semoga saja tidak, ya.)

Jet lag mungkin saja menjadi hal pertama yang terlintas di pikiranmu karena inilah efek samping yang paling sering dirasakan setelah penerbangan jarak jauh. Jika 6-8 jam membuat kepalamu terasa begitu berat, kamu bisa bayangkan apa jadinya jika harus mengudara selama 365 hari? Yah, sebenarnya, kamu tidak perlu mengkhawatirkan ini. Coba pertimbangkan hal-hal lain yang memengaruhi tubuhmu saat penerbangan. Itu lebih mengkhawatirkan.

URUTAN WAKTU:
Kesulitan mendengar 1:13
Sakit perut 1:49
Kadar oksigen dalam darah yang rendah 3:10
Mata, bibir, dan mulutmu jadi kering 4:09
indera pengecapmu bisa jadi tidak berfungsi dengan baik 5:00
Penyebran virus 6:01
Sinar UVA 6:34