Pesan Damai dari Konser "Musik Untuk Republik"

  • 5 tahun yang lalu
Puluhan musisi meriahkan konser musik untuk republik di Bumi Perkemahan Buperta Cibubur Jakarta Timur sejak Jumat (18/10/2019) hingga esok hari Minggu (20/10/2019). Konser musik ini untuk menyerukan persatuan Indonesia yang kemarin sempat terpecah belah selama gelaran pilpres. Sudah hadir pagi ini bersama kita Creative Director dari konser musik untuk republik Lilo Kla Project juga salah satu pengisi acara musik untuk republik Ikke Nurjanah.

#MusikUntukRepublik #KonserMusik