Anies Ingin Segera Dapat Pendamping

  • 5 tahun yang lalu
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berharap DPRD segera memilih Wakil Gubernur. Pasalnya sudah hampir satu tahun Anies 'melajang'. Saat ini Pansus menunggu Rapat Pimpinan Gabungan (Rapimgab) untuk sahkan tata tertib pemilihan. Namun sejauh ini Rapimgab tertunda tiga kali. ANTARA FOTO/Fauzi Lamboka/Galih Pradipta/Nova Wahyudi.
Anies Ingin Segera Dapat Pendamping