Petugas Sita Barang Terlarang dari Jemaah Calon Haji

  • 5 tahun yang lalu
Sejumlah barang bawaan milik jemaah calon haji kloter 5 Madiun yang disimpan di dalam koper disita Petugas Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Surabaya, Jawa Timur.

Di antaranya, sambal terasi yang disimpan dalam toples, power bank, dan tongkat bendera. Bahkan, sambal terasi tersebut tumpah dan mengenai tumpukan pakaian di dalam koper milik calon haji.

Dianjurkan