Rizal Mallarangeng Luncurkan Buku 'Dari Jokowi ke Harari'

  • 5 tahun yang lalu
Untuk melihat video-video menarik lainnya kunjungi: https://video.medcom.id/

Politikus Golkar, Rizal Mallarangeng meluncurkan buku berjudul 'Dari Jokowi ke Harari'. Buku ini mengajak anak muda Indonesia untuk belajar dari sejarah dan melihat Indonesia ke depan dengan rasionalitas dan optimisme.