Ribut antar Warga Seorang Tewas Ditusuk Badik

  • 5 tahun yang lalu
Keributan antar warga di Makassar, Sulawesi Selatan mengakibatkan seorang warga tewas setelah terkena tusukan senjata tajam badik. Pelaku berhasil diamankan petugas satu jam kemudian berikut barang bukti sebilah badik.