VIVA – Kontroversi pengangkatan perwira tinggi Polri, Komisaris Jenderal Polisi M Iriawan sebagai Penjabat Gubernur Jawa Barat terus bergulir. Banyak yang berpandangan pengangkatan mantan Kapolda Metero Jaya itu tidak sesuai dengan semangat reformasi yang menolak dwifungsi ABRI.
Be the first to comment