Mantan Wakil Ketua Komisi II DPR Diperiksa KPK Terkait e-KTP

  • 8 years ago
Wakil Ketua Komisi II DPR periode 2009-2014 Khotibul Umam mengaku tak tahu korupsi tender proyek e-KTP oleh oknum Kemendagri. Khotibul Umam diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Sugiharto, mantan Direktur Pengelolahan Informasi Administrasi Kependudukan Kemendagri.