Nelayan Jepang menangkap ikan raksasa

  • 8 years ago
NELAYAN JEPANG MENANGKAP IKAN RAKASA

Nelayan Jepang Hiroshi Hirasaka menangkap ikan raksasa di perairan Jepang Utara dekat Rusia Timur.

bulan lalu Hirasaka berangkat tur Memancing di sekitar Semenanjung Shiretoko, pulau Hokkaido,

Dimana wolffish hidup di dasar laut, 50 hingga 100 meter di bawah permukaan air.

biasanya Spesies ini tumbuh hingga sepanjang 1.2 meter, tapi monster yang Hirasaka tangkap sepanjang hampir dua meter.

Foto ikan besar menjadi terkenal setelah Hirasaka mempostingnya ke Twitter.

“Tidak sia-sia melakukan perjalanan ke Shiretoko dua kali dalam waktu tiga bulan, dan makhluk ini benar-benar mengagumkan!”, kata Hirasaka.

Beberapa orang melontarkan gagasan bahwa ukuran besar mungkin karena radiasi dari bencana nuklir Fukushima 2011.

Jadi apa yang terjadi setelah gambar itu? Hirasaka mengatakan ia memanggang ikan dan memakannya.

Recommended