Banyak korban penembakan San Bernardino adalah rekan kerja

  • 9 years ago
BANYAK KORBAN SAN BERNARDINO
ADALAH REKAN KERJA PRIA BERSENJATA ITU

Banyak dari korban penembakan San Bernardino adalah rekan kerja si penembak

Di antara para korban yang bekerja dengan penembak Syed Rizwan Farook adalah Nicholas Thalasinos, berusia 52, seorang Yahudi Mesianik dan pekerja layanan kesehatan lingkungan selama 13 tahun terakhir.

Ia bertengkar dengan Farook dua minggu sebelum penembakan.

Benneta Betbadal, berusia 46, juga bekerja di pusat pelayanan sosial yang sama dengan Farook. Ia lahir di Iran tetapi melarikan diri ke Amerika Serikat untuk melarikan diri dari ekstremis Islam dan penganiayaan terhadap orang Kristen setelah revolusi Iran.

Yvette Velasco, bersia 27, bekerja untuk San Bernardino County sebagai spesialis kesehatan lingkungan. Dia diingat oleh keluarganya sebagai "seseorang yang ceria dan dicintai oleh semua yang mengenalnya."

Johnson Shannon, berusia 45, juga bekerja di bidang kesehatan lingkungan.

Tin Nguyen , berusia 31 , dari Santa Ana , bekerja sebagai inspektur makanan . Dia melarikan diri dari Vietnam dengan ibunya pada usia 8 .

Syerra Clayborn , berusia 27 , korban lain dari penembakan itu , memberitahukan pada halaman Facebook-nya " Saya suka bergaul dengan teman-teman saya dan saya mencintai perkembangan karir saya di kesehatan masyarakat dan lingkungan . "

"Saya didedikasikan untuk menikmati hidup baru saya, yang Tuhan berikan pada saya, jadi saya berterima kasih padanya... dan menjalani hidup sepenuhnya. Aku mencintai hidupku,"katanya.

Cahaya lilin dan doa diadakan untuk para korban di stadion San Manuel di San Bernardino . Ribuan orang hadir untuk memberikan penghormatan

----------------------------------------­---------------------

Selamat datang di TomoNews Indonesia, kami membuat animasi dari beragam berita paling menarik yang ada di internet. Silahkan datang berkunjung untuk melihat animasi berita heboh dari berita dunia, gosip selebriti, skandal, kriminal bodoh, dan banyak lagi! Like Page kami sekarang juga untuk berita harian yang pastinya akan membuat anda tercengang!

Kunjungi website official untuk berita terhangat, dan tanpa sensor: http://us.tomonews.net

Follow juga halaman Facebook kami: https://www.facebook.com/tomonewsid
Silahkan cek aplikasi Android kami: http://bit.ly/1rddhCj
Silahkan cek aplikasi iOS kami: http://bit.ly/1gO3z1f

Dapatkan berita terhangat di kirimkan pada inbox kalian tiap harinya: http://bit.ly/tomo-newsletter

Recommended