Jelang Nikah Tantri Kotak-Arda Naff Sering Ribut?

  • 9 tahun yang lalu
Mempersiapkan hari bahagia pernikahan biasanya membuat para calon pengantin sering mengalami cekcok. Hal inilah yang juga dirasakan Tantri Kotak, dimana kabarnya Tantri dan Arda Naff jadi sering ribut saat menggurus pesta pernikahan mereka berdua. Benarkah demikian? Yuk, simak di sini!