Ganjar Deklarasi Oposisi di Pemerintahan Prabowo, bEgini Beda Tanggapan PDIP dan Gibran

  • kemarin dulu
KOMPAS.TV - Ganjar Pranowo mendekalarasikan jika dirinya akan menjadi oposisi di pemerintahan yang akan datang. Ganjar memastikan kritik tehadap pemerintahan akan disampaikan melalui jalur yang benar.

Pernyataan ini disampaikan Ganjar saat acara Halalbihalal TPN Ganjar-Mahfud di Jakarta pada Senin (6/5/2024) kemarin.

Sekjen PDI-P, Hasto Kristiyanto menyebut sikap Ganjar yang mendeklarasikan tidak akan gabung di pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai negarawan.

Hasto juga menegaskan jika sikap Ganjar yang memilih berada di oposisi merupakan cerminan sikap PDI Perjuangan.

Wakil Presiden Terpilih, Gibran Rakabuming Raka mengapresiasi langkah Ganjar Pranowo yang menolak masuk ke pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Juga MK Tolak Gugatan Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud, Siapa yang Tetap Oposisi? di https://www.kompas.tv/video/502234/mk-tolak-gugatan-anies-muhaimin-dan-ganjar-mahfud-siapa-yang-tetap-oposisi

#ganjarpranowo #oposisi #pdip #gibran

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/505612/ganjar-deklarasi-oposisi-di-pemerintahan-prabowo-begini-beda-tanggapan-pdip-dan-gibran

Dianjurkan