Libur Lebaran! Tukang Ojek Dadakan Panen Rezeki di Objek Wisata The Great Asia Africa
  • 2 tahun yang lalu
BANDUNG, KOMPAS.TV - Libur lebaran, membawa berkah bagi sebagian warga.

Salah satunya, di lokasi Wisata Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

Ada warga yang menjadi pengemudi ojek dadakan, yang menawarkan jasa antar kepada wisatawan.

Baca Juga Tembus 300 Persen! Pantai Glagah Kulon Progo Banjir Wisatawan di https://www.kompas.tv/article/286569/tembus-300-persen-pantai-glagah-kulon-progo-banjir-wisatawan

Sebagai destinasi wisata di Kawasan Lembang, Bandung Barat, The Great Asia Africa, ramai dikunjungi wisatawan selama libur lebaran.

Kondisi ini menjadi berkah bagi pengemudi ojek lokal untuk meraup cuan.

Bahkan, ada warga yang menjadi pengemudi ojek dadakan, yang menawarkan jasa antar wisatawan, dari lokasi parkir menuju tempat wisata, maupun sebaliknya, dengan tarif Rp 10.000 sekali antar.

Baca Juga Musim Mudik Lebaran, Jasa Perawatan dan Penitipan Kucing Kebanjiran Permintaan di https://www.kompas.tv/article/286389/musim-mudik-lebaran-jasa-perawatan-dan-penitipan-kucing-kebanjiran-permintaan

_____

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam nonstop di https://www.kompas.tv/live.

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Yuk, subscribe channel YouTube Kompas TV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https://www.kompas.tv.

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/286575/libur-lebaran-tukang-ojek-dadakan-panen-rezeki-di-objek-wisata-the-great-asia-africa