Jalur Tikus Tes CPNS

  • 4 tahun yang lalu
Ketatnya persaingan dan banyaknya pendaftar tes CPNS menjadi ladang basah bagi para pekerja keuntungan dengan cara culas. Ada yang merogoh kocek untuk penyuap adapula yang menyewa jasa joki agar lolos tes CPNS. Akibatnya penipuan penerimaan CPNS pun marak terjadi.
Jalur Tikus Tes CPNS