Ahok Sebut BPK Tidak Paham Substansi Kasus Sumber Waras

  • 8 years ago
Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama sebut BPK tidak paham substansi kasus RS Sumber Waras. Ahok menduga ada mafia bermain di kasus ini dan siap memberantas mafia tersebut jika terpilih sebagai Presiden.